Minggu, 22 Juli 2012

270 : FIDYAH IBU YANG TIDAK BERPUASA KARENA MENYUSUI

PERTANYAAN


Ngawam Wonx

assalamualaikum...sedulur huda.

istri saya tidak berpuasa karena sedang menyusui.
berapakah fidyah yg harus saya bayar?


JAWABAN



Aryo Mangku Langit

wa'alaikumsalam
Warohmatullohi
Wabarokaatuh>

Bismillah
alhamdulillah

memberi makan pada faqir miskin
1 mud untuk 1 kali puasa yg di tinggalkanya

1 mud=670 gram beras(makanan pokok penduduk setempat)

Ngawam Wonx

trims mas aryo.bisa diganti dg uang?


Aryo Mangku Langit

bisa saja kang dengan unag senilai harga makanan pokok tadi
ada pendapat yg membolehkanya Demikian
Termasuk pembayaran zakat Fitrah yg Terjadi di malaysia pada Umunya>

namun jika merasa ragu dan ingin lebih afdhol dg mengikuti hukum asalnya maka ya Uang tersebut belikan aja makanan pokok penduduk setempat(beras) lantas di bagikan>


Doni Donatelo Watcha

lok dh bayar fidyah puasax di qadla pa g


Aryo Mangku Langit

dalam Konteks diatas adalah ibu bayi yg Menyusui>
bila berpuasa karena di khawatirkan menimbulkan Mudhorot maka boleh tidak berpuasa dan wajib menggantinya di hari yg lain setelah romadhon

Namun jika tak mampu membayar/mengqodho puasa karena alasan kesehatan yg tidak memungkinkan maka harus dh jalan membayar Fidyah
jadi Fidyah ini solusi terahir bila tak lagi mampu membayar puasa tersebut

Tidak ada komentar:

Posting Komentar